Kamis, 01 Mei 2014

Dollar Hentikan Pelemahan Menjelang Data Jobless Claims


Dolar menghentikan penurunannya sejak kemarin terhadap yen sebelum laporan minggu ini yang diperkirakan akan menunjukkan klaim pengangguran berkurang dan adanya peningkatan penerimaan pekerja bulan lalu.
Penguatan greenback ini didukung dengan pemimpin the Fed yang akan berbicara hari dan perkiraan percepatan pengeluaran konsumen dan pertumbuhan manufaktur, setelah Federal Reserve mengatakan kemarin akan terus melanjutkan pemangkasan pembelian obligasi. Dolar Australia mengalami kenaikan dua hari setelah data Cina menunjukkan peningkatan data manufaktur pada bulan April.
”Ada risiko bahwa jumlah payrolls akan mengejutkan,” kata Kazuo Shirai, trader di Union Bank NA Los Angeles. ”The Fed tidak melemahkan sikap terhadap prospek ekonomi. Dolar masih tertahan di atas ¥ 102 terhadap yen."
Dolar diperdagangkan ¥ 102.17 pada pukul 10:30 di Tokyo dari 102.24 kemarin, ketika sempat jatuh 0.4 persen. Dolar diperdagangkan pada $ 1.3872 per euro setelah turun 0.4 persen di New York. Yen diperdagangkan pada 141.72 per euro.
Singapura, Korea Selatan, Cina, Hong Kong dan Swiss ditutup untuk hari libur umum hari ini.
Sumber : Bloomberg.com


Info di atas sebenarnya bisa menambah beberapa juta rupiah di daftar asset Anda. Belum tau caranya? Yup.. Salah satunya lewat trading forex.. belajar di sini aja, 100% gratis.
Udah ahli tapi tidak berani trading besar-besaran karena pakai broker luar negri? Kalau broker lokal, komisi nya besar banget? Coba dulu di demo account dengan KOMISI TERMURAH! Coba rekomendasi demo accountnya disini ya:

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by SmartradeForex - Free Demo Akun | ForexIMF.com