Senin, 26 Mei 2014

Nikkei Sentuh Level Tertinggi Bulanan Menyusul Wall Street


Indeks saham Nikkei berhasil menyentuh level tertinggi bulanan pada pembukaan perdagangan hari Senin, dipicu oleh optimisme investor menyusul menguatnya saham-saham Amerika Serikat di Wall Street setelah menguatnya data perumahan AS.
Dalam 15 menit pertama setelah pembukaan sesi perdagangan, 225 saham yang tergabung dalam Indeks Saham Nikkei menguat 97.95 poin atau sekitar 0,68 persen dibandingkan penutupan hari Jumat ke level 14560.12, setelah sempat menyentuh level 14592.60 yang merupakan level intraday tertinggi sejak 22 April lalu. Sementara itu indeks Topix di Tokyo Stock Exchange menguat 9.48 poin atau sekitar 0,8 persen ke level 1189.92.
Saham-saham Tokyo tersebut menguat didukung oleh terdepresiasinya yen terhadap US Dollar, dipimpin oleh saham-saham ekspor dan high-tech. Saham-saham lain yang menguat juga adalah saham-saham pialang, jasa pengapalan dan produsen baja.

Info di atas sebenarnya bisa menambah beberapa juta rupiah di daftar asset Anda. Belum tau caranya? Yup.. Salah satunya lewat trading forex.. belajar di sini aja, 100% gratis.
Udah ahli tapi tidak berani trading besar-besaran karena pakai broker luar negri? Kalau broker lokal, komisi nya besar banget? Coba dulu di demo account dengan KOMISI TERMURAH! Coba rekomendasi demo accountnya disini ya:

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by SmartradeForex - Free Demo Akun | ForexIMF.com